Bahan Tas Cordura vs Kanvas, Pilih Mana?
Bingung mau pilih antara bahan tas cordura vs kanvas? Itu wajar. Keduanya memang punya kelebihan masing-masing. Anda hanya perlu mengenalinya secara rinci supaya bisa menentukan mana yang terbaik. Dari kedua bahan ini, nama kanvas tampaknya lebih dikenal oleh khalayak. Pasalnya, canvas tidak hanya dikenal oleh produsen tas saja melainkan juga oleh orang awam. Ada banyak … Read more